Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat

Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat Bandung adalah sebuah kota yang menjadi pusat pemerintahan provinsi Jawa Barat, kota ini dikenal dengan Suasananya yang sejuk serta keindahannya sehingga mendapatkan julukan parijs Van Java atau kota Paris dari Jawa 

Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat
Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat


Kota Bandung juga identic,dengan sebuah sungai yang bernama Citarum berawal dari sungai Citarum inilah Bandung memiliki kisah asal-usulnya,Lalu Bagaimakah asal usul Kota bandung ini di mulai, pada suatu waktu nan lampau tersebutlah seorang tokoh  yang bernama Empu Wisesa embuh Wisesa, memiliki seorang putri 6 jelita

yang bernama Sekar selain seorang putri,Empu Wisesa memiliki dua orang murid yang bernama Wira dan Jaka 


belasan tahun sebelumnya Ketika Empu Wisesa masih muda gunung Tangkuban Perahu meletus,lahar Gunung Tangkuban Perahu menerjang desa-desa disekitarnya sehingga menimbulkan korban jiwa yang tidak sedikit ketika mendatangi sebuah desa yang baru saja diterjang lahar Empu Wisesa menemukan dua bayi yang ditinggal

Baca Juga :

Cerita Rakyat legenda Gunung Tampomas

Arti Cut Dan teuku Dalam Masyarakat Aceh

mati orang tuanya ,Empu Wisesa kemudian merawat dua bayi tersebut serta memberinya nama Wira dan Jaka ,sementara itu lahar Gunung Tangkuban Perahu masih terus menyala hingga belasan tahun berikutnya selain merawat Mereka,menjaga dengan penuh kasih sayang Empu Wisesa juga mengajarkan berbagai ilmu kepada keduanya ,bukan hanya ilmu bela diri ampuh Wisesa juga mengajarkan tentang kearifan hidup


meskipun tanpa diawasi oleh mpu Wisesa Wira tetap berlatih dengan tekun dan penuh semangat sedangkan Jaka kerjanya hanya bermalas-malasan ketika tidak ada Empu Wisesa 


Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat
Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat


suatu hari Jaka menemui Empu Wisesa, Jaka Apakah ada yang penting sehingga kau meminta berbicara empat mata dengan aku “benar mpuh ,apakah yang penting itu ? Ananda Ingin Melamar Adinda sekarang semoga Empu

tidak keberatan dengan permintaan ananda ini ,Baiklah kamu dan Sekar sudah sama-sama dewasa Sudah saatnya menikah,Empu Wisesa pun kemudian menyampaikan lamaran Jaka kepada Sekar tapi ayah aku hanya mau menikah dengan Wira ,

Baca Juga :

Pantai Galesong ,tempat Wisata di makasar Bersama Keluarga

Jejak Sejarah Perjuangan Cianjur Bumi Ageung Cikidang 

Namun Putriku ayah sudah  terlanjur menyetujui lamaran jaka ? itu kan masalah Ayah kenapa tidak bertanya kepadaku terlebih dahulu,mendengar jawaban putrinya Empu Wisesa pun pergi keluar rumah berjalan-jalan sambil memikirkan jalan keluar hingga empuk Wisesa melihat dari kejauhan lahar Gunung Tangkuban Perahu yang masih menyala 


setelah hari itu ternyata masih memberikan Ancaman bagi daerah disekitarnya, lahar Gunung Tangkuban Perahu yang menyala-nyala itu sepertinya memberikan jalan keluar bagi Masalah Empu Wisesa,esok harinya Empu Wisesa memanggil Wira dan Jaka ,Wira dan Jaka aku akan menyampaikan sesuatu dan kalian jangan membantahnya ,gunung Tangkuban Perahu itu siapa yang mampu memadamkan hari itu maka akan ku nikahkan dengan dengan anaku


syarat yang tidak masuk akal ,Mana mungkinlah hari ini bisa dipadamkan lah ,hari ini api yang menyala-nyala api bisa dipadamkan dengan air Wira kemudian mencari sumber air dalam jumlah besar hingga akhirnya dia melihat sungai Citarum sedangkan lahar Tangkuban Perahu berada di sebuah cekungan yang agak rendah dengan ilmu yang diperoleh dari Empu Wisesa, Wira meruntuhkan Bukit di dekat sungai Citarum batu runtuhan bukit itu membendung aliran Sungai Citarum


air Yang meluap itu kemudian mengalir ke lahar panas yang menyala-nyala,air sungai Citarum Pun segera meluap dan masuk ke cekungan tempat lahar Gunung Tangkuban Perahu ,cekungan lahar panas yang menyala-nyala tersebut kini berubah menjadi danau yang sangat luas, danau itu kemudian disebut dengan nama danau bandung ,karena berasal dari Sungai Citarum yang dibendung 


sesuai dengan janjinya Empu Wisesa menikahkan Wira dengan Sekar perhelatan pernikahan digelar meriah dengan mengundang para penduduk di sekitarnya ,beberapa tahun kemudian Danau Bendungan airnya semakin surut dan mongering, bekas Danau luas yang mengering itu berubah menjadi lahan yang sangat subur ,Wira dan Sekar pun pindah ke lahan yang subur itu mereka membuat ladang dan sawah dengan hasil yang melimpah bukan hanya Wira dan Sekar yang pindah ke bekas lahar tersebut 


warga lainnya banyak yang berdatangan mereka bercocok tanam dan mendapatkan hasil yang melimpah, Wira kemudian diangkat menjadi pemimpin dan daerah bekas Danau bending tersebut lama-kelamaan disebut dengan nama Bandung,Nah itulah Asal-usul Kota Bandung ,kisah dari provinsi Jawa Barat yang kini di kenal dengan Kota yang sangat indah dan juga memiliki karakter seni yang sangat kuat,semoga bermanfaat


Kay Xaveriuz

I AM JUST A CONTENT WRITER AND BLOGGER WHO LIKES TO SHARE THROUGH USEFUL WRITINGS

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak